Sultan Agung dari Mataram

Sultan Agung Adi Prabu Hanyakrakusuma (Bahasa Jawa: Sultan Agung Adi Prabu Hanyokrokusumo, lahir: Kutagede, Kesultanan Mataram, 1593 - wafat: Karta (Plered, Bantul), Kesultanan Mataram, 1645) adalah Sultan ke-tiga Kesultanan Mataram yang memerintah pada tahun 1613-1645. Di bawah kepemimpinannya, Mataram berkembang menjadi kerajaan terbesar di Jawa dan Nusantara pada saat itu. Atas jasa-jasanya sebagai pejuang dan budayawan, Sultan Agung telah ditetapkan menjadi pahlawan nasional Indonesia berdasarkan S.K. Presiden No. 106/TK/1975 tanggal3 November 1975.

Selengkapnya Tentang Sultan Agung Hanyakrakusuma :
1 Silsilah keluarga

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Sultan Agung dari Mataram"

Posting Komentar


Tidak Semua Hal Bisa Diajarkan Tetapi Semua Hal Bisa Dipelajari
SMASA